test

News

Jumat, 24 Mei 2019 19:46 WIB

Berbagi Kebaikan, Satuan Brimob Buka Puasa Bersama dengan TNI di Depan Bawaslu

Editor: Redaksi

Buka bersama Satuan Brimob dan personel TNI ( Arhanud ). (Foto: PMJ News).
PMJ – Bulan suci Ramadan merupakan momen di mana umat Islam berbagi dan menebar kebaikan. [caption id="attachment_26539" align="aligncenter" width="1040"] Buka bersama Satuan Brimob dan personel TNI ( Arhanud ). (Foto: PMJ News).[/caption] Hal itu juga diterapkan oleh anggota Polri khususnya Satuan Brimob untuk terus memberikan pelayanan terbaik ke masyarakat. Salah satunya, dengan menjaga gedung Bawaslu RI dan area perkantoran sekitarnya, pasca pengumuman hasil Pemilu 2019 oleh KPU. [caption id="attachment_26540" align="aligncenter" width="1040"] Buka bersama Satuan Brimob dan personel TNI ( Arhanud ). (Foto: PMJ News).[/caption] Tujuan dari pengamanan ini yaitu menjaga situasi kamtibmas di masyarakat kondusif serta aktivitas berjalan normal serta lancar. [caption id="attachment_26541" align="aligncenter" width="770"] Buka bersama Satuan Brimob dan personel TNI ( Arhanud ). (Foto: PMJ News).[/caption] Masih di bulan puasa, ada hal menarik di dalamnya. Yaitu anggota Jajaran Satuan Brimob dan personel TNI ( Arhanud ) yang melaksanakan pengamanan di Bawaslu RI melaksanakan buka bersama. Sungguh indah kan kebersaman antara TNI dan Polri. (FER).    

BERITA TERKAIT